Viewing 1 to 6 of 6 items
Archive | Tematik RSS feed for this section

Origosistem: Belajar Ilmu Sains dan Sosial dengan Kolase Origami

 Abstraksi Origosistem merupakan akronim dari origami dan ekosistem, sebuah bentuk pembelajaran kreatif untuk materi tematik kelas III. Materi ini meliputi pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) tentang mengenal makhluk hidup, Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) tentang lingkungan alam dan buatan, serta Seni Budaya dan Keterampilan (SBK) tentang aplikasi seni rupa tiga dimensi. Origosistem juga mampu mengasah keterampilan  Full Article…

0

Robot Bangun Datar

Siswa usia SD lebih mudah mempelajari hal-hal yang bersifat konkrit, oleh karena itu mempelajari konsep bangun datar atau bangun dua dimensi merupakan tantangan bagi murid-murid saya.

Untuk mengakali tantangan ini, saya mengajak murid-murid saya belajar memahami konsep bangun datar dengan membuat gambar robot yang tubuhnya terdiri dari bangun-bangun datar.

0

Meraba Indonesia di Kelas Matematika

“Anak-anak, apa nama negara kita?”.

“Negara Kalimantan Timur, Bu!”, jawab mereka, yakin.

Menjadi guru untuk murid yang tinggal dan tumbuh di daerah yang jauh dari Ibukota bukan hanya perkara mengajarkan anak hapal perkalian, mahir ber-Bahasa Inggris, atau jago sains. Tantangan terberat seorang guru di daerah seperti itu adalah bagaimana menanamkan pemahaman bahwa mereka adalah Warga Negara Indonesia dan bagian dari NKRI.

7

Bermain Kuis: “Macanga, Sola!” (Hebat, Kawan!)

Banyaknya materi yang harus diberikan kepada siswa kelas membuat saya terkadang berkejaran dengan waktu. Awalnya saya hampir putus asa karena harus berkali-kali kembali mengajar materi yang seharusnya diberikan pada saat di jenjang kelas sebelumnya. Akhirnya saya putuskan untuk membuat sebuah kuis yang melibatkan seluruh siswa di kelas.

0

Pameran Foto Enam Benua

Pameran Foto Enam Benua merupakan sebuah bentuk kreatif dari pembelajaran IPS Kelas 6 tentang Benua-Benua di Dunia. Dalam prosesnya, siswa sebenarnya mengalami pembelajaran tematik yang meliputi Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK), Pendidikan Jasmani (Penjas), Seni Budaya dan Keterampilan (SBK), Bahasa Indonesia, dan tentu saja Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS). Di samping itu, siswa juga berlatih mental dan keberanian untuk bicara (presentasi) dengan para pengunjung pameran. Percaya diri menjadi modal utama mereka…

3

Ketika Ada Teman/Guru yang Sakit – Tematik: Agama, Pkn, SBK

Ketika ada siswa atau rekan guru yang sakit, guru mengajak siswa untuk ikut berempati. Guru menggali pemahaman dan rasa empati tersebut dengan metode konstruktif melalui pertanyaan-pertanyaan sederhana. Sebenarnya ini bukan metode baru, namun lebih ke penggabungan materi dan memberikan tujuan pada pelajaran tersebut agar lebih hidup dan aplikatif…

1